Bahaya Lemak Perut dan Cara Menghilangkannya

[ARTIKEL] 07 Oct 2021

Lemak Perut Menumpuk ?

Lemak diperut saat ini menjadi hal yang cukup mengganggu bagi kebanyakan orang. Pengaruh makanan tidak sehat yang masuk kedalam tubuh setiap hari beresiko menjadi lemak yang dapat menumpuk di perut.

Lemak yang menumpuk baik di dalam kulit maupun di bagian dalam kulit, tumpukan lemak ini bisa menyebabkan berbagai macam masalah penyakit yang berbahaya jika diabaikan.

Lemak yang menumpuk dalam perut dapat membahayakan jantung apabila sudah menyebar dan menyumbat pembuluh darah, lemak tersebut aktif memproduksi sel sitokin, sel tumor necrosis factor dan interleukin 6 yang dapat meningkatkan risiko penyakit dan pembuluh darah.

Berikut ini beberapa resiko yang disebabkan akibat tumpukan lemak di perut :

  • Menyumbat aliran darah yang dapat beresiko akan meningkat stroke.
  • Resiko kolesterol dan penumpukan plak di arteri yang membuat masalah jantung meningkat.
  • Lemak perut bisa menyebabkan resistensi insulin, kadar glukosa akan naik, penyakit diabetes muncul, serta pembuluh darah di retina bisa rusak.

Cara menghilangkan lemak perut Berlebih

Seperti halnya pada obesitas, cara menghilangkan lemak perut juga hampir sama seperti obesitas. Mulai dari mengatur pola makan yang lebih sehat, olahraga hingga istirahat yang cukup. Nah berikut ini beberapa tips yang bisa anda terapkan untuk membantu mengurangi tumpukan lemak di perut.

Pola Makan Sehat :

  • makan makanan berserat
  • memperbanyak makan sayur, buah, dan biji-bijian
  • menghindari minuman manis dan perbanyak minum air putih
  • memperhatikan porsi makan harian
  • memilih sumber protein tanpa lemak dan produk susu rendah lemak
  • membatasi konsumsi daging merah, keju, dan mentega,
  • mengonsumsi protein rendah lemak, seperti ikan dan kacang-kacangan

Berolahraga :

  • jalan santai atau cepat
  • jogging
  • bersepeda
  • olahraga aerobik lainnya

Meningkatkan waktu istirahat dan memperhatikan pola makan tentu harus didukung menggunakan bahan yang sehat dan bebas dari resiko lemak berlebih, untuk mendukung pola makan sehat anda bisa menggunakan minyak goreng kelapa Mamaco sebagai bahan masakan yang aman dan tidak beresiko menumpuk lemak di perut jika dikonsumsi.

Menggunakan bahan dasar kelapa kopra yang diolah secara modern menjadikan minyak goreng kelapa mamaco menjadi minyak goreng sehat yang cocok digunakan untuk mendukung hidup sehat. Tekstur minyak yang lebih encer dan warna yang lebih jernih merupakan ciri minyak goreng kelapa Mamaco minyak yang sehat.

Beli Sekarang

Baca Juga : 6 Keunggulan Minyak Goreng Kelapa Mamaco

Lihat Artikel Lainnya




Download Mamaco untuk mendapatkan informasi mengenai resep-resep pilihan kami.